Rabu 16 Maret 2022 bertempat di Aula Hotel Tambora. Bupati Sumbawa diwakili oleh Sekretaris Daerah, Drs. H. Hasan Basri, MM yang membuka secara resmi kegiatan Rapat Anggota Tahunan Koperasi Wanita"Gotong Royong" Dharma Wanita Persatua

<div class="cxmmr5t8 oygrvhab hcukyx3x c1et5uql o9v6fnle ii04i59q" style="overflow-wrap: break-word; margin: 0.5em 0px 0px; white-space: pre-wrap; font-family: "Segoe UI Historic", "Segoe UI", Helvetica, Arial, sans-serif; color: rgb(5, 5, 5); font-size: 15px;"> <div dir="auto" style="font-family: inherit;"> <p style="text-align: justify;">Sambutan Bupati Sumbawa yang disampaikan oleh Sekretaris Daerah Drs. H. Hasan Basri, MM. memgucapkan selamat atas terlaksananya Rapat Anggota Tahunan (RAT) Koperasi Wanita “Gotong Royong” Dharma Wanita Persatuan Kabupaten Sumbawa. RAT yang dilaksanakan ini sudah sesuai dengan UU No. 25 Tahun 1992 tentang Perkoperasian yang wajib untuk dilaksanakan. Koperasi yang mempunyai anggota aktif sebanyak 346 orang, artinya memiliki potensi modal cukup besar, dan ini adalah potensi yang perlu untuk dikembangkan, karena keberhasilan atau maju mundurnya koperasi didukung oleh anggota yang solid dan <strong style="background-color:transparent; font-family:inherit">hebat</strong><span style="font-family:inherit">. </span><span style="font-family:inherit">Kegiatan ini juga dihadiri oleh Kepala Diskoperindag Kabupaten Sumbawa yang diwakili oleh Kabid. Koperasi UKM M. Ali, S.Sos.,MM, dalam sambutannya mengatakan bahwa sangat berterimakasih atas diadakan Rapat Anggota Tahunan ini, dikarenakan hal ini telah sesuai dengan amanat UU no. 25 tahun 1992 tentang Koperasi. Di tempat yang sama diadakan pemilihan pengurus baru, diharapkan nantinya dapat menjalankan tugasnya dengan baik. Namun sesuai dengan arahan dan pertimbagan dari penasehat dan juga para anggota yang hadir, penggurus yang tadinya telah mengakhiri jabatannya dipilih kembali untuk melanjutkan tugasnya.</span></p> </div> </div>